Blog Post

Beberapa Hal Yang Harus Diketahui Sebelum Memilih Nama Domain

Beberapa Hal Yang Harus Diketahui Sebelum Memilih Nama Domain

Jika Anda ingin mengunjungi situs web, Anda tidak perlu memasukkan angka-angka yang panjang. Sebagai gantinya, Anda dapat mengunjunginya dengan mengetik nama domain yang mudah diingat di bilah alamat browser
Read More
Panduan Hosted Wordpress.com, Wordpress tanpa hosting sendiri

Panduan Hosted Wordpress.com, Wordpress tanpa hosting sendiri

Artikel ini mengulas versi pertama dari pilihan yang ditawarkan oleh Wordpress, bagaimana membangun website Anda tanpa biaya dan proses ribet yaitu Wordpress.com, versi Wordpress tanpa hosting sendiri.
Read More
Mengenal Wordpress, Solusi Mudah Dalam Pengembangan Website

Mengenal Wordpress, Solusi Mudah Dalam Pengembangan Website

WordPress telah tumbuh menjadi solusi terbaik siapa saja yang membutuhkan platform murah dan mudah dalam membangun website mereka, mulai dari menjual produk di internet hingga menjalankan situs media sosial dan blogging.
Read More
Optimasi Website Anda Dengan Search Engine Optimization (SEO)

Optimasi Website Anda Dengan Search Engine Optimization (SEO)

Search Engine Optimization, SEO, adalah usaha-usaha mengoptimasi website untuk meningkatkan peringkat dan lalu lintas dari hasil mesin pencari secara organik. Dengan mempraktekkan SEO, berarti Anda menyesuaikan website agar bersahabat dengan algoritma mesin pencari.
Read More
Belajar SEO Bagi Pemula, Ketahui Bagaimana Mesin Pencari Bekerja

Belajar SEO Bagi Pemula, Ketahui Bagaimana Mesin Pencari Bekerja

Sejatinya, mesin pencari adalah mesin penjawab. Ketika seseorang melakukan pencarian secara online, mesin pencari akan memilah daftar miliaran dokumen yang terdapat dalam database mereka dan selanjutnya menampilkan informasi tersebut berdasarkan relevansi dan popularitasnya
Read More
12

Apa Kata Mereka

user

Awalya saya tidak begitu percaya dengan tren pemasaran online. Akan tetapi, setelah saya mengikuti pelatihan bersama Satria Digital, boutique saya jadi makin rame pelanggan terutama saya bisa menjangkau pasar di luar jawa

Rima, Filza Boutique

user

Pemasaran online tidak hanya bertujuan menjangkau pelanggan, juga dapat menumbuhkan loyalitas pelanggan saya terhadap merek yang saya miliki. Ini sangat penting bagi bisnis aplikasi pembayaran saya

Wim Raharjo, Q Payment

user

Dengan pemasaran online saya bisa menentukan target pasar untuk ketiga outlet saya di Bandung. Saya bisa mengarahkan pelanggan sesuai dengan kebutuhan, misalnya mendongkrak penjual untuk outlet yang terasa sepi pada bulan sebelumnya

Edoy, Sekar Seafood